Langsung ke konten utama

Beberapa Langkah Mudah Membeli Tiket Kereta Api Secara Online

Moment hari raya merupakan moment penting bagi semua orang untuk berkumpul bersama keluarga tercinta, Saat ini orang orang sudah berlomba lomba mencari tiket pesawat, kapal laut bahkan kereta api supaya tidak kehabisan, maklum saja menjelang hari raya biasanya penumpang membeludak, jadi untuk mengantisipasi jangan sampai kehabisan tiket, sebaiknya tiket sudah bisa dibeli dari sekarang.


Tiket Kereta Api Online


Kalo dulu sebelum adanya pemesanan  tiket kereta api online , kita harus pergi ke stasiun kereta api dan bahkan bisa mengantri sampai berjam jam saking ramainya calon penumpang, tentu hal ini akan membuat kita menghabiskan waktu yang sebenarnya tidak perlu terjadi. Dengan lamanya mengantri bisa bisa membuat kita menjadi malas juga melakukannya.

Maka dari itu, ada beberapa langkah untuk membeli tiket kereta api secara online, berikut ulasannya :

-Kita bisa memesan tiket kereta dengan cara menghubungi Call Center dari kereta api, yang siap melayani calon penumpangnya selama 24 jam

-Calon penumpang yang memesan melalui call center bisa melakukan transaksi pertiket dengan maksimal mendapatkan 4 tempat duduk kereta api yang sama.

-Selama pemesanan melalui call center, calon penumpang akan ditanyai beberapa hal yakni :
  • Nama dan alamat calon penumpang, dimana nama dan alamat tersebut harus sesuai dengan kartu tanda penduduk atau kartu identitas lainnya.
  • Tanggal dan jam keberangkatan kereta api 
  • Jumlah penumpang yang akan berangkat

Setelah mendapat kan identitas lengkap calon penumpang, maka petugas akan melakukan pemesanan, kemudian calon penumpang akan mendapatkan pesan melalui SMS mengenai informasi yang berkaitan dengan tiket kereta api yang telah dipesan sebelumnya beserta kode pemesanannya, hingga jumlah uang yang harus dibayar melalui bank.

Dari informasi yang didapat melalui sms tersebut ,calon penumpang biasanya diberikan waktu selama tiga jam untuk melakukan proses pembayaran tiket kereta apinya, , dan jika selama tiga jam itu calon penumpang tidak melakukan pembayaran maka tiket otomatis akan hangus. Namun jika calon penumpang melakukan pembayaran maka datanya otomatis akan dikirim kepada PT KAI dan tiketpun dapat dicetak.

Setelah melakukan pemesanan tiket secara online, tentunya kita bertanya  tanya bagaimana cara mengambil tiketnya. Nah kita tak perlu khawatir karena untuk mengambil tiket kereta api sangat mudah untuk dilakukan.

Calon penumpang bisa mengambil tiketnya di stasiun kereta api dengan cara menyerahkan kode pemesanan dan struk pembayarannya. Kemudian mengisi formulir sesuai dengan identitas penumpang yang akan berangkat, jangan lupa bawa asli dan foto Copi identitas para penumpang ya.

Jika ada kendala yang terjadi sehingga kita batal berangkat, maka tiket bisa kita batalkan melalui komputer tiket yg bisa dilakukan ditempat tempat yang telah ditentukan, mulai dari pusat pelayanan, maupun stasiun yang menyediakan tiket komputer. Pembatalan tiket hanya berlaku  mulai H-1 maupun 3 jam sebelum keberangkatan berlangsung.

Dari paparan diatas, bisa kita simpulkan bahwa ada beberapa hal yang perlu kita persiapkan ketika ingin menggunakan transportasi kereta api, diantaranya:
  • Rencanakan perjalanan anda dari jauh jauh hari.
  • Berangkatlah lebih awal meskipun di stasiun memiliki alat pencetak tiket, alangkah lebih baiknya kita telah berada di stasiun sekitar 2 jam sebelum keberangkatan. Tujuannya adalah agar kita terhindar dari berbagai hal yang memang tidak diinginkan.
  • Bawalah barang sesuai dengan ketentuan bagasi yang telah di tetapkan

Nah bagaimana guys, sudah merencanakan mudik kemana tahun ini? Pastikan semua sudah kalian siapkan dari sekarang.

Demikianlah berbagai pembahasan mengenai langkah mudah membeli  tiket kereta api.








Komentar

  1. Belum pernah niih mudik pake kereta api. Ntar pengen nyobain lah. Makasiii yaa kak infonya, sangat bermanfaat

    BalasHapus
    Balasan
    1. alhamdulillah jika bermanfaat, silahkan di coba ya :)

      Hapus
  2. Wah pesan tiket kereta gak perlu ribet lagi, mudahnya dunia digital sekarang. Makasih infonya kak

    BalasHapus
  3. Jaman sekarang enak banget, pengen naik kereta, mau pulsa, pesan hotel semua bisa online. Jadi terbantu banget tanpa antri lg.

    BalasHapus
    Balasan
    1. bener banget itu kak...semua muda berkat traveloka :)

      Hapus
  4. wah asik yah sekarang bisa beli tiket kereta api online dengan aplikasi makin praktis dan tidak perlu repot2 lagi mesti ke konter tiket. Keren nih informasinya

    BalasHapus
  5. sekarang apa apa emank lebih enak beli online ya kak. makasih infonya kak serah

    BalasHapus
    Balasan
    1. Ya karena beli melalui online sangat menghemat waktu :)

      Hapus
  6. Udah lama ga naik kereta, eh sekarang makin kece dan mudah ya kak. Dulu masih harus antre di loket, eh sekarang udah gak perlu lagi. Thankyou informasinya :D

    BalasHapus

Posting Komentar

Semoga Tulisan yang di baca bermanfaat bagi semua Terimakasih :)

Postingan populer dari blog ini

Cara Mendapatkan Foto Copi Sertifikat Rumah yang Masih Milik Bank

Melihat kondisi rumah kecil saya yang atapnya bocor dimana mana, membuat hati saya selalu gundah ketika hujan turun dengan derasnya, maklum saja dari 8 tahun yang lalu memang saya belum pernah merenovasi atap rumah yang memang sudah lapuk alias asbesnya retak2.  Sudah berusaha menyisihkan uang gaji, namun tetap saja tidak cukup untuk merombak kembali atap rumah saya,apalagi dinding2 nya juga sudah mulai rusak. Bahan material dan upah dari tukang sudah membuat saya terkaget kaget.

Tampil Memukau dengan Tory Burch Kira, Ini Rekomendasi yang Cocok!

                    Sumber : https://voila.id/brand/tory-burch-202 Ingin mencari tas dengan tampilan klasik sekaligus kontemporer? Sudahkah Anda memasukkan tory burch kira dalam list? Tory Burch adalah brand fashion mewah yang didirikan pada tahun 2004 oleh desainer Tory Burch. Brand ini dikenal dengan estetika bohemian preppy, memadukan pakaian olahraga Amerika klasik dengan sentuhan global.  Desain Tory Burch terinspirasi oleh kecintaannya terhadap seni, musik, budaya, dan perjalanan. Selain itu, brand ini menawarkan berbagai produk, termasuk tas Tory Burch Kira. Bagi Anda yang menyukai tampilan chic dan stylish, simak rekomendasi tas Kira berikut! 3 Daftar Produk Tory Burch Kira Tas Kira bisa dibilang menjadi salah satu koleksi ikonik dari Tory Burch, yang begitu populer di kalangan fashionista. Beberapa rekomendasi produknya adalah sebagai berikut.  Baca juga: Tas Tory Burch Asli, Ini Ciri dan Tipe Best-Sellingnya! 1. Tor...

Rekomendasi Jam Tangan Casio Pria Terbaik dengan Desain Trendy

Sumber : https://www.freepik.com/free-photo/close-up-clock-with-time-change_21798056.htm#fromView=search&page=1&position=1&uuid=1634903d-3d2c-481c-921a-75bfd609294e Anda mencari rekomendasi jam tangan dari Casio yang populer? Bagaimana dengan harga jam casio itusendiri? Jam tangan bisa dibilang menjadi salah satu aksesori wajib bagi pria, entah itu untuk dipakai sehari-hari maupun dalam berbagai acara. Nah, salah satu merek yang sering jadi andalan adalah Casio. Casio sendiri awalnya dikenal sebagai produsen kalkulator elektronik di tahun 1950-an. Berkat berbagai inovasi, mereka pun mulai memproduksi keyboard musik, jam tangan digital, hingga kamera digital. Namun, yang membuat Casio benar-benar populer adalah saat mereka merilis jam tangan G-Shock pada tahun 1983. Desain bodi yang kokoh dan fitur ketahanan airnya langsung menarik perhatian banyak pria dan membuatnya jadi favorit hingga sekarang Daftar Rekomendasi Jam Tangan Casio Pria Terbaik Casio adalah merek yang sudah...